Tradisi pulang kampung menjelang lebaran

tradisi pulang kampung alias mudik menjelang lebaran memang teramat sangat menyenangkan selain bertemu dengan sanak famili ketika menjelang penghujung bulan Romadhon sekaligus merupakan momen terindah untuk menjelang awal Hari raya idul fitri dimana biasanya terjadi 9 hari atau pada tanggal 19 Romadhon sampai tanggal 15 Syawal dan biasanya selain bertemu dengan sanak famili biasanya selain itu juga sebagai aktifitas pengisi liburan sekolah anak-anak yang memang ingin berlibur di kampung halaman orang tuanya dimana mereka pernah dibesarkan bersama-sama
dan biasanya tradisi ini identik dengan arus lalu lintas yang macet total di setiap titik di jalur yang memang 100% jalur macet
akan tetapi tidak sedikit yang menggunakan jalur tikus atau jalan pintas untuk menghindari kemacetan
nah disini ada beberapa tips agar perjalanan mudik tidak terganggu kemacetan
1. arahkan kendaraan ke jalur protokol sebelum kemacetan terjadi karena biasanya jalur protokol atau jalur utama rawan dengan macet dan kecelakaan dengan kecepatan secukupnya saja karena tanpa diduga biasanya akan bertemu dengan kendaraan lain yang sedang mengantri untuk jalan di jalur ini
2. aktifkan GPS di ponsel untuk memastikan bahwa jalur yang dilewati sesuai dengan arah tujuan dan memastikan tidak terjadi ketersesatan (atau dalam bahasa jawa "nyasar") kecuali kalau memang hapal benar jalurnya
3. kondisikan kendaraan dengan jalur yang dilewati karena biasanya kendaraan akan cepat mogok di tengah-tengah perjalanan

4. sebelum terjadi kemacetan di jalur utama kendalikan kendaraan menuju jalur cadangan karena dengan biasanya dengan melalui jalur cadangan akan mudah menemukan kembali jalur utama
nah itulah tips agar mudik tidak terkendala macet maupun kendaraan mogok
jadi selamat bermudik ria

0 komentar:

Posting Komentar

 
BloggerTheme by BloggerThemes | Design by 9thsphere